Sudah 12 Orang Pimpin Cilegon, Helldy Wali Kota Ketiga Hasil Pilkada, Setelah A'at Syafa'at dan Iman Ariyadi

- 24 Januari 2021, 17:12 WIB
Helldy Agustian SK DPP Partai Berkarya
Helldy Agustian SK DPP Partai Berkarya /

Baca Juga: Helldy-Sanuji Hadiri Pleno Penetapan Sebagai Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Cilegon Terpilih

Mereka adalah Nurman Suriadinta, Nano Abdullah Dudaya, Dudi Achmadi, Aan Hermana ASW, Makmun Suchari, Setia Hidayat, Tubagus Rifa’i Halir, Tubagus A'at Syafa’at, Hidayat Djohari, Tubagus Iman Ariyadi, Suyitno, dan Edi Ariadi.

Baca Juga: Ratusan Personel Polres Cilegon Amankan Pleno Penetapan Helldy-Sanuji

Namun, Helldy Agustian yang menggandeng Sanuji Pentamarta, merupakan orang ketiga hasil Pilkada langsung dipilih masyarakat, yang akan memimpin Kota Cilegon.

Baca Juga: Tempat Berguru Helldy Agustian, di Ujung Timur Pulau Jawa, Daerah Sepi Kini Menginspirasi

Sebelumnya, kepala daerah dipilih dewan dan kemudian berganti dipilih langsung masyarakat. Sejak 2005, sistem berganti dipilih langsung atau dikenal dengan pilkada.

Baca Juga: Berguru ke Banyuwangi, Temui Abdullah Azwar Anas, Ini yang Bikin Helldy-Sanuji Terkesan

Wali Kota Cilegon pertama hasil Pilkada langsung adalah (alm) Tubagus A'at Syafa'at yang menjabat mulai 20 Juli 2005 - 20 Juli 2010.

Baca Juga: Usai Ukur Baju Dinas, Helldy Agustian Pergi Berguru ke Banyuwangi, Belajar Ilmu Gaib?

Tubagus A'at Syafa'at tak bisa mencalonkan kembali pada periode berikutnya, karena sudah menjabat selama satu periode sebelumnya (27 April 2000 - 27 April 2005) dari hasil Pilkada dipilih DPRD Kota Cilegon.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x