THR ASN Pemkab Serang Diupayakan Cair Sebelum Lebaran, Begini Kata Sekda

- 5 April 2023, 09:30 WIB
Sekda Kabupaten Serang Tubagus Entus Mahmud Sahiri saat membahas THR ASN yang harus cair sebelum hari raya.
Sekda Kabupaten Serang Tubagus Entus Mahmud Sahiri saat membahas THR ASN yang harus cair sebelum hari raya. /Dindin Hasanudin/Kabar Banten

Untuk angka totalnya ia mengaku tidak hapal dan perlu ditanyakan pada BPKAD.

Ia memastikan bahwa THR tahun ini akan diberikan full satu kali gaji plus 50 persen TPP.

Baca Juga: Jadwal dan Tahapan Registrasi Ulang UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten Bagi Peserta Lolos SPAN PTKIN 2023

Entus berharap, selain THR, kewajiban lainnya dari Pemkab juga bisa disiapkan.

"Tentunya dengan kewajiban hal yang lain, bulan ini kita belum terima TPP supaya disiapkan TPP dan THR nya," ucapnya.

Walau saat ini anggaran THR tersebut belum ada, namun ia sudah meminta pada kepala BPKAD agar bisa diutamakan dan diprioritaskan. Anggaran THR berasal dari APBN.

Sementara itu, Kepala BPKAD Kabupaten Serang Sarudin saat dikonfirmasi Kabar Banten melalui jaringan WhatsApp dan telfon, belum memberikan keterangan terkait berapa total anggaran THR yang akan diberikan pada ASN tahun ini. ***

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah