Kisah Kesaktian Pangeran Arya Dillah Putra Sultan Maulana Hasanuddin Banten Punya Kekuatan Mandraguna

- 7 Maret 2024, 16:07 WIB
Illustrasi Kisah Kesaktian Pangeran Arya Dillah Putra Sultan Maulana Hasanuddin Banten Punya Kekuatan Mandraguna
Illustrasi Kisah Kesaktian Pangeran Arya Dillah Putra Sultan Maulana Hasanuddin Banten Punya Kekuatan Mandraguna /YouTube /Keramat Wali

KABAR BANTEN - Kisah kesaktian Pangeran Arya Dillah, putra Maulana Hasanuddin sudah tidak asing didengar oleh warga Banten.

Putra pendiri Kesultanan Banten itu memiliki ilmu yang sakti mandraguna, ia mampu mengusir mahluk halus hingga merontokkan daun beringin dengan sekali tiupan.

Konon, Sultan Maulana Hasanuddin, Sultan Banten pertama memiliki istri dari bangsa jin. Dari perkawinannya itu melahirkan seorang putra bernama Pangeran Arya Dillah.

Baca Juga: Kisah Pangeran Astapati, Sang Panglima Perang Kesultanan Banten dari Kanekes Baduy


Seperti dikutip Kabar Banten dari kanal Youtube Mang Dhepi berikut kisah kesaktian Pangeran Arya Dillah, yang merupakan anak dari Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Berawal dari sebuah kisah di suatu hari di Keraton Surosowan kedatangan seorang pemuda dekil dan gembel. Penjaga istana melihat pemuda itu lalu langsung mengusirnya.

Akan tetapi pemuda dekil dan gembel itu melawan, tidak mau pergi. Panglima perang kerajaan Banten turun tangan untuk meringkus pemuda itu.

Namun sang panglima yang terkenal cakap dalam bertuturkata dan sakti mandraguna itupun tidak mampu menghadapi pemuda itu.

Panglima perang itu langsung melaporan kepada Sultan Maulana Hasanuddin bahwanya ada pemuda yang sakti mengamuk di luar keraton.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Mang Dhepi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x