Daya Beli Masyarakat Turun Akibat Pandemi, Angka Stunting di Kota Serang Melonjak

- 14 Oktober 2020, 07:53 WIB
Ilustrasi Stunting pada anak.
Ilustrasi Stunting pada anak. /DOK. PIKIRAN RAKYAT/Pikiran Rakyat

“Jadi faktornya memang cukup banyak, semuanya sebenarnya harus terpenuhi agar anak dapat tumbuh kembang dengan baik,” ucapnya.

Kepala Dinkes Kota Serang Ikbal mengatakan, tingginya angka stunting selaras dengan penambahan jumlah balita, dan aktifnya masyarakat yang terlibat untuk mengukur berat dan tinggi badan di Posyandu serta Puskesmas. 

Baca Juga: Syafrudin Optimistis Tuntaskan Stunting

“Mereka ada pemantauan satu tahun dua kali yaitu Agustus dan Februari. Makanya terus ada kasus baru dari kader kami ini,” katanya.

Pihaknya juga berupaya dan mencari cara untuk mencegah stunting di Kota Serang, dengan memberikan pemahaman kepada masyarakat agar dapat memenuhi gizi sang buah hati.

“Dalam kegiatan ini seluruh komponen masyarakat kami undang. Kami harapkan juga mereka dapat berkontribusi untuk bisa memberikan informasi kepada masayarakat lainnya soal penanganan masalah gizi, kemudian memastikan setiap bulan ditimbang berat dan tinggi badan,” tutur dia.***

 

 

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah