1549852

Posisi Tidur Ibu Hamil Yang Tepat dan yang Harus Dihindari Menurut dr Julita Nainggolan

- 3 September 2022, 09:46 WIB
dr Julita Julita Nainggolan saat menjelaskan posisi tidur ibu hamil yang tepat dan dihindari / Tangkap Layar / YouTube DRV Channel
dr Julita Julita Nainggolan saat menjelaskan posisi tidur ibu hamil yang tepat dan dihindari / Tangkap Layar / YouTube DRV Channel /

 

Begitu keluar di 12 Minggu, rahim akan mulai  berasa. Sehingga bunda akan sering mendengar atau pun merasakan keram dan nyeri di perut bawah.

"Itu semua lebih ke arah akibat pembesaran rahim kita," katanya.

Ia mengatakan rahim tidak menempel ke dinding perut, melainkan ada beberapa ligamen yang mengikat rahim atau memfixaxi rahim ke rongga panggul.

"Dan ada batasan di bagian depan belakang sehingga rahim bisa bergeser," ucapnya.

 

Positif rahim agak miring ke kanan dan dibelakang rahim ada pembuluh darah besar yang membawa darah kembali ke jantung.

Sehingga seiiring bertambah besar rahim bunda, jika perempuan hamil tersebut tidur telentang tentu akan menimpa pembuluh darah yang besar tadi.

Akibatnya darah balik atau back flow ke jantung akan terganggu, efeknya akan sesak karena darah kembali ke jantung terhambat.

"Jadi bisa tahu posisi bunda itu mengganggu peredaran darah atau enggak dari keluhan sesak," katanya.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube DRV CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah