Penderita Asam Lambung Harus Baca, Inilah 5 Jenis Ikan yang Aman Dikonsumsi

- 22 September 2022, 07:24 WIB
Ilustrasi terkait 5 jenis ikan yang yang aman dikonsumsi oleh penderita asam lambung / Horison Content / Pexels
Ilustrasi terkait 5 jenis ikan yang yang aman dikonsumsi oleh penderita asam lambung / Horison Content / Pexels /

1. Ikan Kakap

Pada ikan  kakap terkandung omega 3  yang rendah, namun jenis ikan kakap ini memiliki sejumlah kandungan lain seperti berbagai vitamin dan protein yang bagus untuk kesehatan tubuh.

Vitamin yang terdapat pada ikan kakap diantaranya adalah vitamin A, vitamin D, vitamin B kompleks mulai dari vitamin B9, vitamin B3, Vitamin B2, dan vitamin B1 yang sanga baik untuk kesehatan.

 

Selain itu juga, pada ikan kakap terkandung mineral yang terdiri atas zat besi, zinc, kalsium dan fosfor tentu baik untuk kesehatan.

Selanjutnya, ikan kakap juga mengandung lemak baik atau lemak tak jenuh yang sangat bagus untuk kesehatan jantung

Mengonsumsi ikan kakap selain enak dan lezat juga baik untuk kesehatan yaitu dapat mengatasi asam lambung, namun bagus juga untuk memenuhi asupan nutrisi yang diperlukan tubuh.

 

2. Ikan Salmon

Ikan salmon merupakan jenis ikan yang populer karena harganya relatif mahal, namun ikan salmon ini bagus untuk kesehatan dan mengobati penderita asam lambung.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Twitter @nutriflakes.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah