Sejarah Runtuhnya Peradaban Suku Maya dan Penyebabnya

- 30 Januari 2022, 15:40 WIB
Bangunan Piramida Chichen Itza salah satu bangunan megah dari peradaban Suku Maya.
Bangunan Piramida Chichen Itza salah satu bangunan megah dari peradaban Suku Maya. /Pixabay/Mattiaverga

KABAR BANTEN – Pada catatan sejarah, peradaban Suku Maya mengalami keruntuhan pada tahun 800-1000 M dengan meninggalkan bangunan-bangunannya yang megah.

Suku Maya dalam sejarah diketahui tinggal di Semenanjung Yukatan, Amerika Tengah berbatasan dengan Laut Karibia di sebelah timur  dan Samudera Pasifik di sebelah barat.

Sejarah juga mencatat jika peradaban Suku Maya mencapai puncaknya dalam bidang teknologi pada 250 M hingga 925 M.

Baca Juga: Sejarah Makan Sambil Berbaring Ala Bangsawan Romawi Kuno, Ini Kata Para Dokter  

Dimana Suku Maya menghasilkan bangunan Chichen Itza, kanal drainase dalam bidang pertanian, tanaman jagung dan latex, selain itu juga bangunan sumur yang disebut cenotes.

Suku Maya awalnya mendiami dataran tinggi Semenanjung Yucatan, hutan Guatemala saat ini, dan pegunungan Ekuador.

Budaya mereka mencapai puncaknya pada periode klasik, yang berlangsung dari abad ke-3 M hingga sekitar tahun 900.

Baca Juga: Sejarah dan Asal Usul Bir, Dikenal Mulai 3400 Tahun SM di Mesir Kuno 

Arsitektur yang indah

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah