3 Komorbid Ini Sebabkan Risiko Terjangkit Covid-19 Berat, Berikut 8 Cara Agar Terhindar dari Pandemi

- 4 Agustus 2021, 13:30 WIB
Pict pasien komorbid di usia tua berisiko terkena Covid-19 berat
Pict pasien komorbid di usia tua berisiko terkena Covid-19 berat /pixabay/chayakorn lotongkum

KABAR BANTEN - Pandemi Covid-19 merupakan wabah yang berbahaya dan tingkat penyebarannya tinggi di Indonesia.

Yang menakutkan dari Pandemi Covid-19 ini, adalah paparan infeksinya yang begitu cepat.

Ditambah, banyak pasien Covid-19 yang tumbang bahkan hingga meninggal, meski tidak memiliki Komorbid.

Baca Juga: Soal Aquarium dan Ikan Hias, Banggar DPRD Kota Serang Mengaku Kecolongan

Apalagi, pasien Covid-19 dengan penyakit Komorbid, tentu akan beresiko tinggi, dan angka kematiannya pun cukup tinggi.

Gejala yang dialami pasien Covid-19 pun beragam, mulai tanpa gejala, gejala ringan, gejala sedang, bahkan hingga gejala berat.

Gejala berat sering dialami pasien Covid-19 dengan penyakit penyerta atau Komorbid.

Hal tersebut karena tentu ada organ dalam tubuh yang kurang berfungsi dengan baik akibat dari berbagai penyakit Komorbid tersebut.

Baca Juga: 4 Shio Paling Hoki, Dapat Pasangan Serius hingga Siap Menikah di Agustus 2021

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x