Donnarumma Sang Pahlawan Italia di Euro 2020, Inggris Tunduk di Kandang Sendiri

- 12 Juli 2021, 06:44 WIB
Kiper Timnas Italia Gianluigi Donnarumma merayakan kemenangan bersama rekan setimnya.
Kiper Timnas Italia Gianluigi Donnarumma merayakan kemenangan bersama rekan setimnya. /tangkap layar Instagram/@euro2020/

Sehingga waktunya Gianluigi Donnarumma beraksi sebagai vondasi terakhir Gli Azzurri.

Gianluigi Donnarumma membayar lunas di babak adu penalti dengan menahan dua tendangan sekaligus secara berurutan.

Dua penalti yang berhasil dimentahkan Donnarumma yakni tendangan Jadon Sancho dan Bukayo Saka.

Bermodal pengalaman, Donnarumma mampu menebak dengan baik setiap tendangan penalti pemain Inggris.

Donnarumma juga dengan baik membaca tendangan Harry Kane. Namun, sayangnya tendangan Harry Kane lebih keras sehingga tak terjangkau Donnarumma.

Baca Juga: Italia Juara Euro 2020, Inggris Kalah Dramatis Lewat Adu Penalti

Jika dikonversikan dalam statistik, Donnarumma berhasil menahan dua tendangan adu penalti dan satu meleset.

Sedangkan di kubu lawan, kiper Inggris, Jordan Pickford hanya mampu menahan dua tendangan penalti pemain Italia.

Tiga di antaranya bersarang di gawang, dan Italia berhak mengangkat piala Euro 2020 dengan skor 3-2 lewat adu penalti.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah