Juventus Dikabarkan Ingin 'Rujuk' dengan Paul Pogba, Mungkinkah?

- 31 Maret 2022, 10:16 WIB
Gelandang andalan Perancis, Paul Pogba, saat berseragam Juventus.
Gelandang andalan Perancis, Paul Pogba, saat berseragam Juventus. /Tangkapan layar /Instagram @paulpogba

Kendati demikian, Juventus bukan satu-satunya klub yang bersaing mendapatkan jasa Paul Pogba, namun ada Paris Saint-Germain bahkan Barcelona.

Dengan gaya bermain yang tenang serta umpan-umpan yang matang, Paul Pogba dimintai banyak klub, namun sampai saat ini Juventus lah yang paling serius.

Diketahui sebelumnya, Paul Pogba pernah menyatakan kekecewaannya terhadap dirinya sendiri maupun klub.

“Tahun ini sudah mati, kami tidak akan memenangkan apa pun. Baik itu dengan Manchester atau di klub lain, saya ingin memenangkan trofi,” kata Paul Pogba saat hadir pada acara media Perancis, La Figaro.

Juventus adalah salah satu opsi yang terbaik untuk Paul Pogba yang masih memiliki banyak teman di klub dan di kota Turin itu.

Bahkan, salah satu sahabat terdekatnya, Paulo Dybala, bisa saja menjadi faktor kedatangan Paul Pogba ke Juventus.

Sehingga rumor kepindahan Paulo Dybala tidak terjadi yang akan meninggalkan Allianz Stadium pada akhir kontraknya di Juni mendatang.

Itulah salah satu alasan mengapa Juventus bisa membuat tawaran yang berpotensi meyakinkan kepada Paul Pogba.

Saking berminatnya, Juventus siap membanderol pemain Prancis itu tidak ada pemotongan gaji untuk kembali ke mantan klubnya.

Pihak klub Juventus akan menggunakan keputusan pertumbuhan ekonomi antara Italia dengan Inggris untuk mendapatkan diskon pajak atas gaji kotor pemain.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Football Italia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah