Tiga Program studi Untirta, Masuk 20 Besar Paling Ketat pada SNMPTN 2022

- 29 Maret 2022, 17:18 WIB
Ketua LTMPT Prof Mochamad Ashari saat memberikan sambutan pengumuman hasil SNMPTN 2022 dan Banten masuk provinsi terketat dalam seleksi tersebut.
Ketua LTMPT Prof Mochamad Ashari saat memberikan sambutan pengumuman hasil SNMPTN 2022 dan Banten masuk provinsi terketat dalam seleksi tersebut. /Tangkapan layar kanal YouTube LTMPT

KABAR BANTEN - Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi atau LTMPT telah merilis pengumuman hasil Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi atau SNMPTN 2022.

Ketua LTMPT Prof. Mochamad Ashari mengatakan, peserta yang dinyatakan Lulus jalur SNMPTN  2022 tidak dapat mendaftar Ujian Tulis Berbasis Komputer atau UTBK Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK-SBMPTN) untuk lulusan 2022, 2023, dan 2024.

"Peserta yang belum lulus seleksi Jalur SNMPTN 2022 dapat mendaftar UTBK-SBMPTN 2022," kata Ashari dalam konfrensi Pres pengumuman hasil SNMPTN melalui Kanal YouTube LTMPT Official, seperti dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com, Selasa 29 Maret 2022.

Berikut 10 program studi Sains dan Teknologi yang memiliki keketatan pada SNMPTN 2022 :

1. Keperawatan
Universitas Sultan Ageng Tirtayasa atau Untirta dengan keketatan 0.99 persen.

2. Teknik Informatika
Universitas Padjadjaran dengan keketatan 1.09 persen.

3. Gizi
Universitas Sumatera Utara dengan ketatan 1,16 persen.

4. Farmasi
Universitas Diponegoro dengan ketatan
1,32 persen

5. Ilmu Komputer
Universitas Negeri Jakarta dengan keketatan 1.42 persen.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube LTMPT OFFICIAL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah