Pendaftaran SPAN PTKIN 2022 Ditutup 31 Maret, Calon Peserta Disarankan Segera Melakukan Hal Ini

- 30 Maret 2022, 18:12 WIB
Ilustrasi SPAN PTKIN 2022.
Ilustrasi SPAN PTKIN 2022. /Tangkapan layar span.ptkin.ac.id

Pada pendaftaran SPAN PTKIN 2022 calon mahasiswa diberikan pilihan untuk memilih dua program studi dan dua perguruan tinggi yang berbeda ataupun dua program studi dan di satu perguruan tinggi yang sama.

Urutan pilihan PTKIN dan program studi menyatakan prioritas pilihan. Disini kamu harus memprioritaskan PTKIN dan program studi yang kamu pilih mana yang lebih kamu inginkan atau harus ada diurutan satu.

Buat kamu yang belum melakukan pendaftaran dan berminat untuk mengikuti SPAN PTKIN 2022, segera untuk melakukan pendaftaran karena pada 31 Maret 2022 pendaftaran ditutup, sehingga kamu tidak memiliki kesempatan.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: span-ptkin.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah