8 Adab atau Cara Membangunkan Anak hingga Orang Dewasa dari Tidur

- 11 Mei 2022, 18:07 WIB
Ilustrasi orang tidur terkait adab atau cara membangunkan anak hingga orang dewasa dari tidur.
Ilustrasi orang tidur terkait adab atau cara membangunkan anak hingga orang dewasa dari tidur. /Pixabay

5. Teruskan memanggil namanya dan panggillah sayang, manja atau anak raja.

6. Bangunkan sambil memujinya contoh: "Bangun sayang, anak umi yang baik, anak umi yang soleh, anak umi yang rajin".

Baca Juga: Nama Bayi Laki Laki atau Anak Laki Laki Islami Awalan Abdul Lengkap dengan Artinya

7. Setelah anak bangun, usap kepalanya sambil berucap dengan lembut agar ia mandi , sholat subuh dan bersegera ke sekolah untuk menjadi anak yang bijak pandai.

8. Insya Allah, anak anda akan bangun dengan badan yang segar dan otak yang cerdas karena dibangunkan dengan penuh kasih sayang.

Cara ini juga boleh dilakukan kepada suami isteri tersayang atau ke siapa saja.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah