8 Penerapan Model Pembelajaran High Scope Bisa Diterapkan Guru di Lembaga PAUD

- 15 Juli 2022, 09:16 WIB
Ilustrasi saat anak bermain sains
Ilustrasi saat anak bermain sains /paudepdia.kemdikbud.go.id/Tangkapan layar

3. Waktu kelompok kecil 

Anak-anak diberikan kesempatan memilih aktivitas bermain. 

4. Merencanakan waktu

Anak-anak menunjukkan apa yang ingin mereka lakukan dalam bermain, apa yang dapat mereka gunakan dan dengan siapa mereka dapat bermain.  

5. Melakukan dan melaksanakan rencana yang mereka buat kemudian guru berinteraksi dengan anak-anak untuk memperluas permainan mereka, mendorong pemikiran mereka untuk lebih kreatif lagi, mengembangkan bahasa serta mendukung pemecahan masalah. 

6. Waktu merapikan 

Anak-anak dan guru bekerja sama untuk merapikan alat dan bahan yang telah mereka gunakan, kemudian menunjukkan hasil karyanya. 

7. Snack time dan recall time 

Anak-anak ditawari minuman dan snack sehat sambil melakukan percakapan tentang aktivitas yang telah dilakukan. 

8. Waktu kelompok besar 

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: paudpedia.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah