279 Calon Mahasiswa Untirta Ikuti Ujian Mandiri D3

- 6 September 2020, 21:03 WIB
Rektor Untirta, Fatah Sulaiman melihat pelaksanaan ujian masuk mandiri D3 dan Ahli Jenjang S1, di Untirta, Ahad 6 September 2020.*
Rektor Untirta, Fatah Sulaiman melihat pelaksanaan ujian masuk mandiri D3 dan Ahli Jenjang S1, di Untirta, Ahad 6 September 2020.* /Denis Asria/

Baca Juga : Dua Program Studi Untirta Raih Akreditasi A

"Untuk PKKMB kami akan laksanakan melalui daring pada 9 September mendatang. Karena di masa Covid-19 tidak boleh berkerumun sehingga kami melaksanakannya melalui daring," tutur Agus.

Ia mengatakan, ujian mandiri merupakan jalur terakhir dalam seleksi penerimaan mahasiswa baru tetap saja ada standar yang dipakai. Seperti seleksi administrasi, seleksi akademik dan seleksi kesehatan. Kalau memenuhi persyaratan tersebut itulah yang diterima.

"Kami berharap semua peserta tetap berjuang dan yang lolos memang berkualitas sesuai dengan standar yang diinginkan. Lulusan D3 diharapkan menjadi ahli madia berkompeten semua yang masuk berkualitas," ujar Agus.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah