Waspadai Penyakit Leptospirosis, Ini Gejalanya

- 2 Desember 2020, 05:15 WIB
 Firman Rahmatullah, Kepala Bidang P2PL Dinas Kesehatan Kabupaten Lebak meminta masyarakat mewaspadai penyakit diabetes menitus.
Firman Rahmatullah, Kepala Bidang P2PL Dinas Kesehatan Kabupaten Lebak meminta masyarakat mewaspadai penyakit diabetes menitus. /Nana Jumhana/

Gejala penyakit weil ini ditandai dengan dada terasa nyeri, serta kaki dan tangan yang bengkak.

Baca Juga : Warga Diminta Waspadai Penyakit ‎Diabetes Melitus

Selama terserang tahap kedua penyakit Leptospirosis, kata Firman, bakteri dapat menyerang organ lain sehingga kondisi menjadi lebih parah.

Keadaan tersebut ditunjukkan dengan gangguan pada paru-paru dengan gejala batuk, napas pendek, dan batuk yang mengeluarkan darah.

Gangguan pada ginjal yang dapat berujung dengan kondisi gagal ginjal. Sementara gangguan pada otak yang ditunjukkan dengan gejala meningitis.

Ia menjelaskan, Leptospirosis banyak ditemui di area tropis dan subtropis, di mana udaranya panas dan lembab yang membuat bakteri ini dapat bertahan hidup lebih lama. Seperti Afrika, Amerika Selatan, Karibia, serta Asia Tengah dan Asia Tenggara, termasuk Indonesia.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah