7 Tempat Wisata Pantai Indah dan Memukau di Pandeglang Banten, Ada Pantai yang Batunya Berwarna Hitam

- 15 Juni 2024, 12:03 WIB
Pantai Batu Hideung yang eksotis di Pandeglang, Banten
Pantai Batu Hideung yang eksotis di Pandeglang, Banten /YouTube /Life Experience Channel

Dengan terumbu karang yang indah dan keanekaragaman hayati bawah laut yang menakjubkan, menjadikan Pulau Oar sebagai tempat yang sangat diminati oleh para penyelam.

Selain keindahan pantai, Pulau Oar juga menawarkan hutan lebat yang dapat dijelajahi oleh para pecinta alam.

Aktivitas hiking dan tracking menjadi populer di sini, melalui pemandangan alam yang super cantik dan menciptakan pengalaman berpetualang yang tak terlupakan.

Tidak adanya tarif tiket masuk terlihat pada destinasi wisata pulau mini ini. Pengunjung hanya diminta untuk membayar biaya penyeberangan kepada nelayan dengan menyewa perahu.

Anda juga dapat menyewa perahu untuk perjalanan pulang pergi dan mendapatkan izin berkemah dengan harga Rp500.000 untuk kapasitas hingga 9 orang.

Sementara jika hanya ingin menyewa perahu untuk perjalanan pulang pergi akan dienakan biaya Rp250.000 dengan kapasitas hingga 10 orang.

Baca Juga: Ini 3 Pesona Wisata Alam Yogyakarta yang Populer dan Indah, Istimewa Kecantikannya Bikin Candu

Itulah tujuh wisata pantai paling populer di Pandeglang Banten yang bisa dijadikan pilihan untuk berwisata bersama keluarga.***

 

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Life Experience Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah