10 Dampak Besar Puasa di Bulan Rajab Bagi Kesehatan, Benarkah Bisa Menyembuhkan Berbagai Penyakit?

- 3 Februari 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi kesehatan, salah satu dampak besar berpuasa termasuk puasa Rajab yang bisa menyembuhkan berbagai penyakit.
Ilustrasi kesehatan, salah satu dampak besar berpuasa termasuk puasa Rajab yang bisa menyembuhkan berbagai penyakit. /Pexels

5. Meningkatkan kekebalan tubuh

Dengan menjalankan puasa, juga bermanfaat meningkatkan kekebalan tubuh. 

Dengan berpuasa, tingkat limfosit dalam tubuh meningkat hingga 10 kali lipat.

Inilah yang membuat kekebalan tubuh meningkat, sehingga tidak mudah jatuh sakit.

Baca Juga: 7 Perkara Membatalkan Puasa, Wajib Diketahui Bagi yang Melaksanakan Puasa Rajab, Termasuk Pengecualiannya

6. Meningkatkan fungsi otak

Dari manfaat puasa, salah satunya adalah meningkatkan neurotropik yang berfungsi memproduksi lebih banyak sel-sel otak. 

Ini akan berdampak pada meningkatnya fungsi otak, sehingga kemampuan berpikir seseorang tetap terjaga dan meningkatkan kecerdasan.

7. Mencegah diabetes

Diabetes disebabkan karena tingginya kadar gula dalam darah. Dengan berpuasa, bermanfaat untuk mencegahnya.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x