6 Hal yang Mewajibkan Harus Mandi Junub

- 16 Oktober 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi terkait 6 hal yang mewajibkan harus mandi junub atau mandi wajib.
Ilustrasi terkait 6 hal yang mewajibkan harus mandi junub atau mandi wajib. /Pexels / Armin Rimoldi/

Melahirkan normal termasuk hal yang mewajibkan mandi meskipun yang dilahirkan masih berupa segumpal darah atau daging.

Sedang bila proses persalinan melalui bedah atau sesar, ada perbedaan pendapat para ulama, ada yang berpendapat tetap harus mandi wajib dan ada pula yang mengatakan tidak harus mandi wajib.

6. Meninggal

Orang yang meninggal wajib dimandikan selain meninggal dalam kindisi sahid dan selain meninggal karena keguguran atau aborsi yang belum tampak bentuk manusia, seperti baru berbentuk segumpal daging.

Baca Juga: Belum Sempat Mandi Junub Namun Kepalang Masuki Waktu Subuh, Sahkah Puasa Ramadhan? Kata Buya Yahya Begini

Sedangkan bila bayi keguguran tersebut telah memiliki tangan atau kepala maka tetap wajib dimandikan.

Itulah 6 hal yang mewajibkan mandi besar atau mandi wajib, semoga informasi ini bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: YouTube NS BOR CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah