Link Pendaftaran PPG Prajabatan Tahun 2023, Tata Cara dan Persyaratan

- 1 Juni 2023, 16:48 WIB
PPG Prajabatan 2023.
PPG Prajabatan 2023. /Tangkapan layar/Instagram @ppgkemendikbud

13. Pengumuman hasil tes wawancara dapat dilihat pada aplikasi SIMPKB menggunakan akun pendaftaran masing-masing;

14. Peserta seleksi yang dinyatakan lolos tes wawancara, akan diproses untuk penempatan ke Perguruan Tinggi sesuai dengan bidang studi PPG yang dipilih;

15. Calon mahasiswa mengonfirmasi kesediaan mengikuti PPG Prajabatan di Perguruan Tinggi yang ditentukan pada aplikasi SIMPKB sesuai dengan jadwal masa konfirmasi;

16. Direktorat Jenderal GTK akan menetapkan mahasiswa PPG Prajabatan Tahun 2023 sesuai kuota nasional yang dibuka.

Baca Juga: Resmi Terpilih Logo IKN, Inilah Sederat Fakta dan Filosofi dari Makna Desain Pohon Hayat Nusantara

Informasi lengkapnya mengenai tata cara dan persyaratan bisa akses melalui pranala (link) klik disini:

Demikian informasi seputar dunia pendidikan salah satu satunya mengenai Pendidikan Profesi Guru (PPG) Tahun 2023, lengkap dengan link pendaftaran, tata cara dan persyaratannya.

Ikuti terus update artikel seputar pendidikan yang ada di Kabar Banten. Salam pendidikan Indonesia.***

 

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: PPG Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x