Mengenal Manfaat dan Kelebihan Beras Analog Untuk Kesehatan Sebagai Pengganti Beras Biasa

- 5 Juli 2023, 11:30 WIB
Ilustrasi terkait manfaat dan kelebihan beras analog sebagai alternatif pengganti beras biasa.
Ilustrasi terkait manfaat dan kelebihan beras analog sebagai alternatif pengganti beras biasa. /Pexels/Suku Lee

Dalam proses pengolahan beras analog hampir sama dengan pengolahan beras biasa pada umumnya.

Namun yang membedakan proses pengolahan beras analog dengan beras biasa adalah pada proses memasukkan ke dalam alat penanak nasi.

Biasanya saat kita memasak nasi dari beras biasa, kita secara bersamaan memasukkan nasi dan air kedalam alat penanak nasi

Berbeda dengan proses memasak nasi dari beras analog yaitu kita memasukkan beras analog ini ke dalam penanak nasi jika air tersebut sudah mendidih dengan perbandingan satu banding satu.

Baca Juga: Terlanjur Melanggar Sumpah Atas Nama Allah? Begini Cara Menebusnya Kata Ustadz Abdul Somad dan Buya Yahya

Sedangkan untuk hasil olahan beras analog ini bisa diolah menjadi olahan yang lain seperti nasi goreng, bubur ayam dan yang lainnya dengan rasa yang sama seperti beras biasa atau beras dari tanaman padi.

Beras analog ini bisa kita dapatkan di toko-toko atau bisa dibeli melalui online dengan sedikit lebih mahal jika dibandingkan dengan beras biasa.

Itulah informasi tentang Beras analog yang memiliki keunggulan dan manfaat untu kesehatan tubuh, sebagai pengganti beras padi atau beras biasa, semoga informasi ini bermanfaat.***

 

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Desa Guli


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah